Musik akan dikatalogkan di berbagai tipe Platforms, contohnya; Download (seperti iTunes, Amazon, dll) dan Streaming (Spotify, Deezer, Apple Music, dll). Untuk tipe Download berarti Artist akan mendapatkan revenue ketika lagunya dibeli (for listening) / didownload. Sedang untuk tipe Streaming; Artist akan mendapatkan revenue setiap lagunya diputar (oleh member premium).
Selain itu, Music Platforms terus berkembang dan memiliki berbagai metode berbeda dalam pengkoleksian penghasilan untuk Artists, berikut beberapa platforms lain mengkalkulasi revenue untuk Artists;
Berapa $ yang didapat dari setiap download?
Platforms menerapkan dan menyesuaikan tarif download yang berbeda untuk setiap regional, nilai yang tampil pada platforms adalah nilai before cut. Misalnya iTunes (USA) menawarkan $5 s/d $9 per album dan 60 - 70 cent per single sebelum dipotong berkisar 10% oleh Apple.
Berapa $ yang didapat dari setiap streaming?
Nilai penghasilan sangat relatif, misalnya Spotify; akan membayar artist setiap lagu yang (oleh premium member) dengan nilai yang tidak tetap, yaitu $0.00.. (tergantung regional, currency dan durasi lagu diputar). Dimana dapat dikira-kira +/- $0.006 s/d $0.008 per stream.
Pertanyaan lain